Rabu, 06 Maret 2013

Kenapa Tinggi Badan Saya Tidak Bertambah Lagi?

info terbaikDownload Panduan Lulus Tes PNS disini.....

Tanya: 
Kenapa Tubuh saya tidak tambah tinggi lagi?

Jawab:
Ini bisa disebabkan beberapa faktor antara lain: nutrisi yang kurang, sudah lewat masa pertumbuhan, dan jarang latihan peregangan. Kalau anda sangat serius untuk meninggikan badan, sebaiknya mulai sekarang rajin olahraga stretching tiap sore, lalu dimalam hari sebelum tidur minum susu yang mengandung kalsium.  Kurangi juga konsumsi lemak dan gula yang berlebih agar penyerapan kalsium bisa berlangsung dengan baik.

Pastikan baca halaman 4 buku ini untuk petunjuk yang lebih lengkap..

Ayo Gabung FansPage di Facebook!!

Yuk Komentar/Diskusi tentang "Kenapa Tinggi Badan Saya Tidak Bertambah Lagi?" di Facebook.

0 komentar:

Leave a Comment

Silakan berkomentar dan Tuliskan pendapat anda disini!